Intelektual NU Modern ( Era Reformasi dan Digital)
Oleh: Zaenuddin Endy Intelektual NU modern lahir dari konteks sosial-politik yang jauh berbeda dibanding generasi sebelumnya. Era Reformasi membuka ruang demokrasi, kebebasan berekspresi, dan pluralitas wacana yang sangat luas. Dalam lanskap baru ini, intelektual NU tidak lagi berhadapan dengan otoritarianisme negara secara langsung, melainkan dengan kompleksitas masyarakat terbuka, arus globalisasi, dan penetrasi teknologi digital. […]











