BAZNAS Makassar Bantu Mahasiswa Sastra Inggris UMI
Makassar, Pedomanku.id: Bagi keluarga berpenghasilan rendah, biaya ujian yang meski kecil sekalipun, menjadi kendala cukup signifikan. Malah, dapat mengancam, dan akan menghambat kemajuan pendidikan anak-anak. Andi Nurul Fadillah misalnya. Mahasiswa Sastra Inggris Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar angkatan 2020 ini mengalami kendala keuangan untuk menyeleaikan strata satunya di kampus swasta terbesar di kawasan timur Indonesia […]











