RAPBD Turun, Pemkab Siapkan Strategi Penyesuaian
Maros, Pedomanku,id: APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah) adalah rencana keuangan tahunan pemerintah daerah yang disetujui bersama oleh pemerintah daerah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), dan ditetapkan dengan Peraturan Daerah. APBD berfungsi sebagai pedoman dalam pengelolaan pendapatan dan pengeluaran daerah untuk membiayai penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan di daerah, seperti peningkatan pelayanan publik, pendidikan, dan […]










