Defisit, APBD Perubahan 2025 Maros
Maros, Pedomanku.id: Anggaran defisit adalah kondisi ketika jumlah pengeluaran lebih besar daripada jumlah pendapatan dalam periode tertentu, baik bagi pemerintah, perusahaan, maupun individu. Kondisi ini dapat terjadi karena berbagai faktor, seperti penerimaan pajak yang belum optimal atau belanja yang meningkat. Defisit anggaran perlu dikelola dengan baik untuk menghindari utang yang membengkak dan dapat dibiayai melalui […]










