KPU Maros Perpanjangan Pendaftaran Pilkada
Maros, Pedomanku.id: Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Maros memperpanjang pendaftaran bakal pasangan calon kepala daerah. Pasalnya, di kabupaten yang diapit Kabupaten Bone, Kabupaten Pangkep, dan Kota Makassar ini hanya ada satu bakal pasangan calon (calon tunggal) yang mendaftar hingga batas waktu pendaftaran pada 29 Agustus 2024. Saat KPU membuka penjaringan Bakal pasangan calon mulaiu 27-29 […]











