Ketua Komite TK Islam Darul Kini Dijabat Rindu Putih Anggraini
Depok, Pedomanku.id: TK Islam Darul Farhi resmi melaksanakan prosesi Serah Terima Jabatan Pengurus Komite Sekolah dari tahun 2024 ke tahun 2025 dalam sebuah acara khidmat yang digelar di Aula TK Islam Darul Farhi, Selasa pagi pukul 09.00 WIB. Dalam acara tersebut, kepemimpinan komite secara resmi berpindah dari Sutanti Idris, S.E., CMC kepada Rindu Putih […]











