Imam Besar Masjid Istiqlal Kunjungi Mahasiswa PKUMI di Hartford International University
Pedomanku.id | Semalam waktu Hartford, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar menjadi narasumber tunggal di hadapan sivitas akademik Hartford International University for Religion on Pace (HIU), Hartford, Connecticut, Amerika Serikat, Sabtu, 17 Februari 2024. Selain narasumber, Imam Besar Masjid Istiqlal juga berkesampatan mengunjungi mahasiswa Pendidikan Kader Ulama Masjid Istiqlal (PKUMI) yang mengikuti programa Short Caourse di […]











